05
09 '18

10 Manfaat Daun Jambu Biji bagi Kesehatan Di beberapa negara yang masih menggunakan pengobatan herbal atau alami untuk menyembuhkan penyakit, daun jambu biji yang kaya antioksidan dan flavonol yang disebut quercetin digunakan sebagai pereda rasa sakit alami. Daun jambu biji yang mengandung polifenol, karotenin, flavanoid, dan tanin, disebut efektif dalam mengobati berbagai jenis penyakit. Seperti…